Menu

Mode Gelap

Berita · 15 Mar 2022 WIB ·

Miris, Keuchik Lhok Rukam Diduga Melakukan Pengusiran Warga Yang Berjualan di Tanah Negara, Klaim Tanah Tersebut Ada Pemiliknya


					Miris, Keuchik Lhok Rukam Diduga Melakukan Pengusiran Warga Yang Berjualan di Tanah Negara, Klaim Tanah Tersebut Ada Pemiliknya Perbesar

ACEH SELATAN –  Di tengah kondisi pandemi covid-19 belum berakhir yang berakibat dengan kesulitan ekonomi masyarakat dan kehilangan pekerjaan.

Apa yang dialami seorang warga yang bernama Azhar (50) terjadi perselisihan terkait penggunaan tanah negara tersebut. Sementara itu di tanah tersebut ada bangunan halte, kemudian di samping tanah tersebut ada bangunan usaha warung kopi Azhar.

Imbas perselisihan tersebut berimbas pengusiran Azhar dari Gampong Lhok Rukam Kecamatan Tapaktuan. Hal ini tertuang pada berita acara musyawarah pembebasan halte dari berjualan Azhar dan ditandatangani oleh keuchik Paisal pada tanggal 25/02/2022.

Saat ini Azhar dan keluarga pindah ke Gampong Air Pinang Kecamatan Tapaktuan.

Surat yang menyatakan kepemilikan status tanah/tempat sudah ada pemiliknya.

Melalui surat yang dikeluarkan oleh keuchik PJ keuchik Rustam dengan nomor: 517/278/2018 ditandatangani pada tanggal 15/10/2018 menyatakan bahwa status tanah/tempat sudah ada pemiliknya.

Tentu tindakan ini kontradiksi, karena seharusnya pemerintah daerah yang melakukan penertiban bila bangunan usaha warung kopi Azhar menyalahi ketentuan, bukan aparatur Gampong Lhok Rukam.

Kisruh ini diduga adanya unsur lain dibalik persoalan ini.

Sementara itu, keuchik Paisal dalam rekaman suara yang peroleh Krusial.com, Selasa (16/03/2022) mengakui bahwa tanah tersebut milik pemerintah. (Kausar)

Artikel ini telah dibaca 267 kali

KRUSIAL badge-check

Jurnalis

Anda dapat menyiarkan ulang, menulis ulang, dan atau menyalin konten ini dengan mencantumkan sumber Krusial.com dan Ikuti Berita Lainnya di Google News
Baca Lainnya

PDA Aceh Selatan Siap Menangkan Pasangan IDAMAN di Pilkada 2024

10 September 2024 - 13:49 WIB

Latih Karakter Mahasiswa, Poltas Gelar Bintalfisdis

10 September 2024 - 13:12 WIB

Relawan H. Edi Saputra Kecamatan Sawang Siap Menangkan Pasangan IDAMAN di Pilkada Aceh Selatan 2024

10 September 2024 - 12:13 WIB

Mantan Jubir AZAM Tengku Nazir Ali Siap Dukung Pasangan IDAMAN

10 September 2024 - 07:43 WIB

Pilkada dan Politik Kedaerahan

10 September 2024 - 01:10 WIB

Presiden Jokowi Resmi Buka PON XXI Aceh-Sumut 2024, Tekankan Sportivitas dan Fairplay

9 September 2024 - 16:39 WIB

Trending di News